UJI PENDAHULUAN ANTI KANKER DARI EKSTRAK ETANOL BIJI KEBIUL (Caesalpinia bonduc (L) Roxb) DENGAN METODE BRINE SHRIMP LETHALITY TEST (BSLT)

Sanuki, Yesa Christine and Sopianti, Densi Selpia and Aina, Fatkhil Haque (2020) UJI PENDAHULUAN ANTI KANKER DARI EKSTRAK ETANOL BIJI KEBIUL (Caesalpinia bonduc (L) Roxb) DENGAN METODE BRINE SHRIMP LETHALITY TEST (BSLT). Diploma thesis, Stikes Al-Fatah Bengkulu.

[thumbnail of Karya Tulis Ilmiah] Text (Karya Tulis Ilmiah)
KTI Yesa Christine S..pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (1MB)

Abstract

Kebiul (Caesalpiniabonduc (L) Roxb) merupakan salah satu tanaman yang digunakan sebagai obat oleh masyarakat, Masyarakat Bengkulu menggunakan tumbuhan kebiul yaitu bagian bijinya sebagai pengobatan tradisional, salah satunya sebagai anti kanker.
Metode pembuatan ekstrak dengan maserasi dan diuapkan dengan rotari evaporator menggunakan etanol 96%. Metode yang digunakan adalah Brine Shrimp Lethality Test (BSLT) dengan menggunakan larva Artemia Salina Leach. dibuat menjadi 6 konsentrasi , yaitu konsentrasi 1 ppm, 2 ppm, 4 ppm, 6 ppm, 8 ppm, 10 ppm dengan ditambah kontrol negatif yang hanya berisi air laut dan larva udang.
Hasil dari analisis mengunakan tabel Probit menunjukan nilai LC50 dari ekstrak etanol biji kebiul adalah 3,183 ppm, dengan mengunakan SPSS data yang didapatkan signifikan >0,05. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ekstrak etanol biji kebiul bersifat sangat toksik, hal ini ditandai dengan nilai LC50 < 30 μg/mL,
Kata kunci : Biji Kebiul, Kanker, BSLT, LC50

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Siti Atiqoh
Date Deposited: 24 Oct 2022 08:42
Last Modified: 24 Oct 2022 08:42
URI: http://eprints.stikesalfatah.ac.id/id/eprint/144

Actions (login required)

View Item
View Item