FORMULASI DAN UJI EFEKTIVITAS SEDIAN LILIN AROMATERAPI (ANTINYAMUK) DARI MINYAK SEREH WANGI (Cymbopogon nardus L)

Yusmitaria, Yusmitaria and Dewi, Betna and Setya, Enti Rikomah (2020) FORMULASI DAN UJI EFEKTIVITAS SEDIAN LILIN AROMATERAPI (ANTINYAMUK) DARI MINYAK SEREH WANGI (Cymbopogon nardus L). Diploma thesis, Stikes Al-Fatah Bengkulu.

[thumbnail of Karya Tulis Ilmiah] Text (Karya Tulis Ilmiah)
KTI YUSMITARIA.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (2MB)

Abstract

Sereh wangi mengandung senyawa metabolit sekunder yaitu sitronelal 32-45%, geraniol 12-18%, dan sitroneal 11–15% yang pada umum nya tidak disukai nyamuk, dapat dimanfaatkan sebagai antinyamuk. Tujuaan penelitiaan memformulasikan sediaan Lilin (Aromaterapi) Antinyamuk yang mengandung minyak atsiri Sereh (Cymbopogon nardus L). Pengambilan minyak atsiri dari minyak sereh dengan menggunakan metode penyulingan kemudian hasil dari minyak atsiri ditambahkan ke dalam formulasi sediaan Lilin (Aromaterapi) Antinyamuk dari minyak Sereh (Cymbopogon nardus L).dengan konsentrasi F0=0%,F1 = 5%,F2= 10%,F3 15%. evaluasi sediaan Lilin (Aromaterapi) meliputi Uji Organoleptis,Uji waktu bakar,Uji titik leleh,Uji efek Terapi,Uji Efektifitas nyamuk. Hasil formulasi sediaan Lilin (Aromaterapi) Antinyamuk dari minyak Sereh (Cymbopogon nardus L) menunjukkan bahwa minyak atsiri Sereh dapat dibuat lilin (Aromaterapi) Antinyamuk. dengan konsentrasi baiknya yaitu 15%.

Kata Kunci : Minyak Atsiri.Lilin, aromaterapi, minyak Sereh (Cymbopogon
nardus L) Antinyamuk

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Siti Atiqoh
Date Deposited: 19 Oct 2022 07:13
Last Modified: 19 Oct 2022 07:13
URI: http://eprints.stikesalfatah.ac.id/id/eprint/89

Actions (login required)

View Item
View Item